Story Telling Cerita Rakyat Legenda Malin Kundang



Story Telling Cerita Rakyat Legenda  Malin Kundang
"malin"
Jaman dahulu kala hiduplah janda yang mempunyai anak laki-laki yang bernama malin Kundang.Malin adalah anak yang rajin dan baik, dia selalu membantu ibunya, ibunyapun sangat menyayangi malin. Malin selalu pergi ke pelabuhan dan membantu di kapal karena dia seorang kuli pelabuhan. Pada satu hari seorang tuan yang memiliki kapal sangat bersimpati  dengan malin yang akhirnya mengajaknya untuk berlayar bersamanya, tentu saja malin harus meninggalkan ibunya dan malin kundangpun meminta ijin kepadanya ibunya,”ibu aku akan berlayar pergi jauh, tolong do’akan anakmu ini agar sukses nanti dan aku akan kembali dengan harta yang banyak dan akan membahagiakan ibu,” kata malin kundang kepada ibunya.Ibunya  berkata bahwa dia selalu mendoakan anaknya dan mengatakan kepada malin kundang bahwa dia harus kembali kerumah suatu saat nanti.

Dan setelah hari itu, beberapa waktu, bulan bahkan tahun  setelah malin kundang mengarungi samudera ibunya selalu mendoakan dan menunggunya, sekarang ibunya sudah tua dan juga sakit.Terdengar kabar dari orang-orang mengatakan bahwa seorang pria yang tampan dan isterinya yang berada di kapal membagikan uang kepada masyarakat setempat. Ibunya  berlari dan ingin mengetahuinya , diapun menyadari bahwa pria tampan itu adalah anaknya malin kundang , lalu dia menghampiri malin dan memeluknya karena sangat merindukan anaknya.

Malin kundang merasa tidak senang dan nyaman dengan kehadiran ibanya karena ibunya terlihat seperti wanita tua pengemis yang miskin. Istrinya bertanya, “wahai suamiku siapa wanita tua itu, kamu bilang bahwa kamu tidak memilki orang tua, jadi selama ini kamu berbohong kepadaku” kata istrinya dengan nada yang marah. Malin kundangpun menjawab,”aku tidak tahu siapa dia, dia hanya pengemis, aku piker dia hanya ingin minta sedekah yang lebih dari kita, pergi dariku kau pengemis tua, kau membuat bajuku menjadi kotor, ini baju mahalku,” ucap malin dengan mendorong ibunya.
 Mendengar itu ibunya sangat sedih dan dia berdo’a  kepada Tuhan dan Tuhan mengabulkan do’anya. 
Dan ketika malin berlayar di samudera tiba-tiba ombak sangat besar datang dan membuat kapal malin termbang-ambing dan akhirnya karam, dan tubuh malin kundang berubah menjadi batu dan istrinya berubah menjadi ikan.

Dalam cerita bahasa inggrisnya sebagai berikut:

The days of yore there lived a widow who had a boy named malin Kundang. Malin is a diligent and good children, he always helped his mother, his mother e very fond of malin. Malin always go to the port and helped aboard because he's a worker. On one day a ship that has a very sympathetic with malin who finally convinces her to sail with him, of course malin had to leave his mother and malin kundang asked permission to her mother, "mom I'll sail away, Please pray for the your son is so successful it later and I will be back with a lot of treasure and will appease mom, "said malin kundang to his mother. His mother said that she always pray for her son and told malin kundang that she had to return home someday.

Baca lainya:

And after that day, some time, months even years after malin kundang's mother Ocean sail always pray and wait for him, now that his mother is old and also pain. Heard the news from people saying that a man who is handsome and his wife who were on board allot of money to the local community. His mother ran and want to know about it, and realized that the handsome man that was his son malin kundang, and then he approached malin and hug him because really missed her son.
Malin kundang didn't feel happy and comfortable with the presence of his mother because her mother look like a old woman beggar is poor. His wife asked him, "o my husband who's the old lady, you say that you do not have a parent, so during this time you lied to me," said his wife with an angry tone. Malin kundang replied, "I don't know who he is, he's just beggar, I thinks she just wants to ask alms that more of us, go away from me you old beggars, you're making my shirt this shirt is dirty, be expensive," said malin with pushing his mother.

Heard that her mother was very upset and he prayed unto the Lord, and the Lord granted do'anya. And when malin sailing on the ocean suddenly very big waves come and make ships malin tossed around swayed and finally sank, and malin kundang's body turned to stone and his wife turned into fish.